Membuat Jam Di Tengah Statusbar Android
Membuat Jam Di Tengah Statusbar Android - Hallo sobat Jogja Android Blog, Pada Artikel yang sobat baca kali ini dengan judul Membuat Jam Di Tengah Statusbar Android, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk sobat baca dan ambil informasi didalamnya. Mudah-mudahan isi postingan Membuat Jam Di Tengah Statusbar Android yang kami tulis ini dapat sobat Jogja Android Blog pahami. Baiklah, selamat membaca sambil menikmati kopi.
CyberFren - Saya anggap yang baca udah ngerti cara decompile dan recompile APK baik itu di PC atau di HH
Bahan - bahan :
1. Apk Tool download di sini
2. 920 Text Editor download di sini
3. SystemUI dari HH agan
Langkah - langkah :
1. Decompile SystemUI.apk "apktool d SystemUI.apk"
2. Cari di Systemui/res/layout/zzz_status_bar_gemini.xml
3. Cari
<com.android.systemui.statusbar.policy.Clock android:textAppearance="@style/TextAppearance.StatusBar.Clock" android:gravity="center" android:paddingTop="2.0px" android:layout_width="wrap_content" android:layout_height="fill_parent" android:singleLine="true" android:layout_weight="1.0" />
Hapus baris ini
4. Tepat di bawah "xmlns:systemui="http://schemas.android.com/apk/res/com.android.systemui">"
5 pastekan code berikut
<LinearLayout android:gravity="center" android:orientation="horizontal" android:layout_width="fill_parent" android:layout_height="fill_parent">
<com.android.systemui.statusbar.policy.Clock android:textAppearance="@style/TextAppearance.StatusBar.Clock" android:gravity="center" android:paddingTop="2.0px" android:layout_width="wrap_content" android:layout_height="fill_parent" android:singleLine="true" android:layout_weight="1.0" />
</LinearLayout>
6. Cari android:orientation="horizontal" android:id="@id/ticker"
7. Tepat debelakngnya itu paste "android:background="@drawable/status_bar_bg_tile"
8. save
9. Recompile SystemUI "apktool b SystemUI Sytem.apk"
10. Drag anc copi META-INF dan AndroinManifest.xml dari systemui ori ke System.apk
11. Pindah System.Apk ke HH rename menjadi SystemUI.apk dan siap di push ke /system/app jangan lupa set permission rw-r-r baru di push
Selamat mencoba, kritik dan cacianya ditunggu
Demikian Artikel dengan judul Membuat Jam Di Tengah Statusbar Android
Mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk sobat Jogja Android Blog semua. Baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Sobat Jogja Android Blog sekarang membaca artikel Membuat Jam Di Tengah Statusbar Android dengan alamat link https://jogjandroidz.blogspot.com/2014/04/membuat-jam-di-tengah-statusbar-android.html
0 Response to "Membuat Jam Di Tengah Statusbar Android"
Post a Comment